HMI Cabang Kutacane Aceh Tenggara Tebar Kebaikan Bagikan 80 Sak Beras Kepada Korban Banjir

Aswadi 5411180

- Redaksi

Minggu, 19 November 2023 - 19:37 WIB

4092 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropong Barat , 19/11/2013

Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kutacane membagikan 80 sak beras Untuk korban banjir bandang di kecamatan semadam, Kabupaten ACEH TENGGARA

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Perwakilan dari HMI Komisariat FKIP UGL, Khairil anwar menjelaskan, kegiatan ini adalah real kegiatan keumatan menjadi prioritas kita sebagai kader umat dan kader bangsa

Baca Juga :  Kabar Duka, Mantan pj Bupati Agara Telah Tiada

Yang di jelaskan di Pasal IV HMI harus bertanggung jawab atas terwujudnya masyarakat adil & makmur yang di ridohi Allah SWT.

Selama masih ada masyarakat belum adil & makmur maka selama itu pula kader HMI harus terus bergerak

Dirinya juga mengajak masyarakat untuk menghidupkan kolaborasi, kontributif yang positif untuk mewujudkan masyarakat adil makmur.

Baca Juga :  Sekda Agara Pimpin Pawai Budaya PKA 8 Banda Aceh Mendapat Warna Tersendiri

“Semoga melalui kebaikan kecil ini bisa memberikan kesan baik dari masyarakat kepada kader HMI serta memantik orang atau organisasi lain untuk berlomba-lomba dalam menebar kebaikan,” harapnya.

Kegiatan tebar kebaikan ini pun disambut baik oleh masyarakat, baik pengguna jalan maupun para supir angkot yang ada di sekitar kawasan lampu merah Kutacane.

( Dahrinsyah )

Berita Terkait

Kondisi Das Kali Bulan Agara Luput Dari Perhatian Pihak Pemerintah
RAPBK Agara 2024 Jadi Perbincangan Hangat Karena Keterlambatan Pembahasan
Mensos RI Kunker dan Cek Kekiling ke Banjir Bandang Agara
Pj Bupati Agara, Syakir Kunjungi Empat Kementerian Dan BNPB guna menangani Banjir Kutacane
Barisan Sepuluh Pemuda Gabungan Elemen Organisasi Aceh Tenggara Menggeruduk Kantor Bupati
Anggota DPRA Ali Basrah Pinta Pj Gubernur Segera Turun Ke Agara
Rombongan MTQ Kafilah Agara Dihadang Banjir di Singkil Menuju Simeulue
Kafilah MTQ Agara di lepas pj Bupati Kutacane, Syakir

Berita Terkait

Kamis, 7 Desember 2023 - 10:49 WIB

Pemkab Nias Barat Melaksanakan Seleksi Terbuka Pengisian JPTP Eselon II

Selasa, 5 Desember 2023 - 10:44 WIB

Pemerintah Daerah Dan DPRD Nias Barat Setujui Ranperda APBD Tahun Anggaran 2024

Selasa, 5 Desember 2023 - 10:13 WIB

Pemkab Nias Barat Melaksanakan Upacara Penaikan Bendera

Sabtu, 2 Desember 2023 - 12:02 WIB

Peresmian RSP Lologolu Soguna Ba Zato Kabupaten Nias Barat

Senin, 27 November 2023 - 19:48 WIB

Pemkab Nias Barat Melaksanakan Peringatan HGN dan HUT PGRI ke-78 Tahun 2023

Sabtu, 25 November 2023 - 00:51 WIB

Bupati Nias Barat Melantik Direktur UPTD RS Pratama Lologolu Soguna Bazato

Kamis, 23 November 2023 - 10:32 WIB

Pemkab Nias Barat Distribusian Mesin Konkit BBM Ke BBG Kepada Nelayan

Kamis, 23 November 2023 - 09:38 WIB

Sekda Nias Barat Membuka Pelaksanaan Rakorwasda Tahun 2023

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Patumbak Amankan Pelaku Curas

Kamis, 7 Des 2023 - 12:46 WIB